Kategori: artikel sertifikasi profesi pariwisata

Meretas Masalah Ketenagakerjaan: Penyesuaian Kompetensi Tenaga Kerja Dengan Kebutuhan Koridor MP3EI

Masalah  pengangguran kelompok muda diperkirakan masih menunjukkan angka yang tinggi sekitar 19,99% atau tiga kali lipat dari total pengangguran secara nasional. Kondisi tersebut menurut Menteri Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/Ketua Bappenas, Armida Alisyahbana, masih cukup tinggi dibandingkan dengan negara-negara di Asean. Masalah pengangguran atau pemenuhan tenaga kerja terjadi karena missmatch kebutuhan dunia usaha dan ketersediaan tenaga […]

Konsultan Penilaian Kinerja Berbasis Kompetensi

Konsultan Penilaian Kinerja Berbasis Kompetensi Kode Etik Pada Pramuwisata

Tentang Konsultan Penilaian Kinerja Berbasis Kompetensi Hasil penelitian pada pengelolaan personel menunjukkan kinerja seorang individu ditentukan oleh empat faktor yaitu pengalaman, kompetensi teknis (hard skills), kompetensi perilaku (soft skills) dan kepribadian (Pendit, 2007). Pengalaman didapat dari apa yang telah dikerjakan dan dapat diukur melalui analisis riwayat pekerjaan, hasil penilaian kinerja dan track record yang dimiliki.  […]