fbpx

Kategori: ID

Sertifikasi Kompetensi Bidang Front Office

Sertifikasi Kompetensi Bidang Front Office

LSP Pariwisata Jana Dharma Indonesia – Dalam rangka meningkatkan kualitas Kompetensi tenaga kerja di Industri Pariwisata, pada tanggal 20 Februari 2020 diadakan Sertifikasi Kompetensi Okupasi Receptionist. Tujuan penyelenggaraan Sertifikasi Kompetensi yaitu untuk meningkatkan kapasitas dan skill para tenaga kerja Khususnya section Receptionist dalam menjalankan tugasnya sehari-hari. Hal ini mengacu pada pengembangan kompetensi tenaga kerja, sebagaimana […]

Kegiatan Uji Kompetensi Marketing Communication Specialist (MICE)

Kegiatan Uji Kompetensi Marketing Communication Specialist (MICE)

LSP Pariwisata JDI – Perkembangan Dunia MICE dan Event Organizer saat ini cukup signifikan. Bahkan salah satu destinasi wisata MICE sendiri seperti Bali telah menargetkan 6.000 pelaku wisata meeting, incentive, convention, and exhibition (MICE) selama tahun 2020. Dari 6.000 pelaku MICE di Bali tersebut, diharapkan ada pendapatan mencapai 9 miliar dolar AS sampai 12 miliar […]

Uji Kompetensi Skema Waiter

Uji Kompetensi Skema Waiter

LSP Pariwisata – LSP Pariwisata JDI menyelenggarakan Kegiatan Uji Kompetensi Skema Waiter, yang diselenggarakan pada tanggal 6-7 Februari 2020 i  tempat uji kompetensi Resto Chingsan Chinese Melia Purosani Hotel dengan penguji Bapak RM. Wijonarko dari LSP Pariwisata JDI. Pada kesempatan ini diujikan 22 unit kompetensi untuk kompetensi Umum atau General sedangkan 5 Kompetensi Fungsional. Unit-unit […]

Kegiatan uji kompetensi Skema Demi Chef di Hotel Melia Purosani Yogyakarta

Kegiatan uji kompetensi Skema Demi Chef di Hotel Melia Purosani Yogyakarta Uji Kompetensi sertifikasi demi chef di Melia Purosani Hotel Yogyakarta

Dalam rangka peningkatan kualitas Kompetensi Sumber Daya Manusia Pariwisata khususnya Food Production. LSP Parwisata JDI menyelenggarakan Kegiatan uji kompetensi Skema Demi Chef yang dilaksanakan pada tanggal 21 Januari 2020 yang bertempat di Hotel Melia Purosani Yogyakarta, yang beralamatkan di Jl. Mayor Suryotomo No.31, Ngupasan, Gondomanan, Yogyakarta. Skema Demi Chef sendiri merupakan skema Okupasi yang terdiri […]

Uji Kompetensi Demi Chef

Uji Kompetensi Demi Chef

LSP Pariwisata – Profesi sebagai chef saat ini sangat diminati kalangan milenial. Bahkan konsep chef yang saat ini berada dibelakang layar, akhir-akhir ini mulai menjadi terdepan bahkan mondar mandir di layar kaca. Sejumlah tayangan masak-memasak baik yang bertajuk tips maupun kompetisi di layar kaca, secara nggak langsung turut meningkatkan popularitas profesi yang dulunya dianggap sebelah […]

Nota Kesepahaman Bersama “MoU”

LSP Pariwisata Jana Dharma Indonesia – LSP Pariwisata Jana Dharma Indonesia melakukan MoU kerjasama dengan DPD Invendo DIY. MoU merupakan suatu dokumen yang isinya memuat saling pengertian di antara para pihak sebelum perjanjian dibuat. Isi dari Memorandum of Understanding harus dimasukkan ke dalam kontrak, sehingga ia mempunyai kekuatan mengikat. DPD IVENDO DIY (Indonesia Event Industry […]

Sertifikasi Kompetensi Bidang F&B Services Waitperson

LSP Pariwisata Jana Dharma Indonesia – LSP Pariwisata Jana Dharma Indonesia melakukan kerjasama dengan CV. Shana Sejahtera untuk “peningkatan sumber daya manusia berbasis kompetensi” CV. Shana Sejahtera merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang jasa boga. Dalam rangka peningkatan dan pengembangan sumber daya manusia berbasis kompetensi untuk pramusaji, salah satu fungsi pramusaji adalah sebagai […]

Sertifikasi Kompetensi Bidang MICE

LSP Pariwisata Jana Dharma Indonesia – MICE sebagai suatu kegiatan kepariwisataan yang aktifitasnya merupakan perpaduan antara leisure dan business, biasanya melibatkan sekelompok orang secara bersama-sama, rangkaian kegiatannya dalam bentuk meetings, incentive travels, conventions, congresses, conference dan exhibition. Menurut Undang-undang No.9 tahun 1990 yang dikutip oleh Pendit (1999:27), Menjelaskan bahwa perjalanan incentive merupakan suatu kegiatan perjalanan […]